KEYWORD PINTEREST Yang Jarang diketahui Buat Naikin VIEWER | Terbaru 2021
KEYWORD PINTEREST Yang Jarang diketahui Buat Naikin VIEWER | Terbaru 2021 |
Keyword Pinterest - Mungkin ada beberapa yang sudah mengenal yang namanya Pinterest pada saat melakukan pencarian foto atau gambar yang di inginkan.
Apa itu Pinterest :
Pinterest adalah virtual pinboard, sebuah aplikasi media sosial yang lumayan populer dikalangan para pengunggah foto atau gambar yang di posting sesuai dengan kategori-kategori pada gambar.
Berbeda dengan media sosial lainnya, Pinterest lebih berkecimpung dalam hal upload foto atau gambar, yang dimana kelebihannya kita bisa meng-customize judul album dengan kategori yang kita inginkan.
BACA JUGA : FONT SEBAGAI SARANA DAYA TARIK PELANGGAN DI DUNIA DESIGNER & PEKERJAAN
Maka dari itu, bagi para pengguna Pinterest atau para pencari cuan dari situs pinterest bisa menggunakan beberapa keyword yang disarankan di bawah untuk menarik beberapa viewer.
Loh, pinterest bisa bikin cuan juga ?, iya tentu saja bisa. Cara mendapatkan penghasilan dari pinterest ada banyak sekali cara, dari sponsorship seperti barang dagangan, membuka jasa seperti designer, atau dari kontes, dan promosi afiliasi.
Dari itu semua , kitaa wajib mengetahui yang namanya pemasaran dan SEO dari pinterest tersebut, banyak yang bisa kita dapatkan jika kita sudah menanamkan beberapa keyword atau SEO yang baik.
Tidak hanya pada viewer saja yang bisa kita dapatkan, melainkan postingan kita juga akan mendapatkan FYP (For Your Page), dengan beberapa keyword yang baik akan membuat postingan kita menjadi lebih mudah muncul di halaman depan beberapa pengunjung.
- crabsjoon♡
Pada keyword satu ini, kita akan diperlihatkan beberapa gambar lucu yang cocok untuk dijadikan tempat memasarkan produk uwu-uwu yang ingin dijual, contohnya seperti boneka, stiker, atau figuran lucu-lucu lainnya.
- soft blue aesthetic
Teks keyword yang memperlihatkan tema ketenangan dan kelembutan dari gambar dengan warna-warna soft blue, format gambar yang cocok untuk diisi quotes-quotes dan update status, biasanya para pengguna intagram quotes yang banyak pakai ini.
- luvbot wallpaper
Sama juga dengan diatas bisa buat quotes-quotes dan update status, keyword ini memberikan tema pastel dengan gambar lucu yang cocok digunakan juga untuk wallpaper smartphone.
- soft theme unfiltered
Keyword pintrest yang isinya gambar-gambar tanpa editing atau gambar dengan filter yang tidak terlalu mencolok, jika kita ingin menggunakan keyword ini kita harus tau rasa seperti apa yang kita ingin tunjukkan pada gambar yang akan kita upload.
BACA JUGA : 19 KATA-KATA YANG TERBUKTI AMPUH UNTUK PROMO
Pada keyword ini, gambar-gambar yang dimaksudkan memberikan kita kesan lembut, 90s, sedikit cute, dan Natural.
- sharpen aesthetic theme
Kita bisa mencoba keyword satu ini untuk meningkatkan viewer dan tentuin dimana pemasarannya.
Jika kita main di keyword ini pemasarannya lumayan ramai juga, terutama untuk pengguna akun instagram yang main quotes-quotes banyak mencari gambar ginian, atau dijadikan PP (photo profil), wallpaper, atau mungkin dijadikan design kamar dengan dicetak foto ke bentuk polaroid.
- grunge photography
Gambar yang ditawarkan dengan keywrod ini sedikit mirip dengan yang sebelumnya, memberi kesan bad boys atau bad girls, dalam istilahnya rebel yang suka kebebasan namun sering galau, yang membedakan hanya saja yang sebelumnya lebih memberikan kesan gambar dengan tema Golden Hour (pada sore hari, sunset).
BACA JUGA : 40+ WALLPAPER MOBILE LEGEND BANG BANG FREE DOWNLOAD
Grunge memberikan sifat genre musik alternative rock sekitaran tahun 1980 - 2000 an, pemasaran gambar ini sama juga dengan yang sebelumnya (sharpen aesthetic theme).
- theme unfiltered
Nah, pada keyword yang satu ini gambar yang diberikan sedikit-sedikit mirip dengan no.3 (soft theme unfiltered), foto tanpa filter atau foto dengan filter yang tidak terlalu mencolok.
BACA JUGA : 10 SITUS WEB PENGHASIL UANG TERCEPAT & TERBUKTI MEMBAYAR 2021
Jika ingin main di keyword ini, pastikan kita memberikan kesan yang natural & berbau aesthetic. Oh iyaa juga, keyword ini juga cocok menjadi tempat untuk mempromosikan segala macam pakaian.
- webcore header
Keyword ini bisa di campur dengan berbagai macam tema gambar, namun pada editing gambar harus tetap memberikan kesan efek visual yang sama dengan gambar webcore header yang lainnya.
Kita bisa memasukkan foto atau gambar K-POP, Jejepangan, visual yang mencolok seperti di gambar, anime, atau gambar aesthetic yang dicampur dengan web, dan lainnya.
BACA JUGA : WORK FROM HOME - CARA AGAR BISA MULAI KARIER DARI RUMAH
Untuk pemasarannya bisa untuk update status, PP (photo profil), dan polaroid, namun pemasaran lebih banyak ke polaroid, terutama pada K-pop, dan jejepangan.
Post a Comment for "KEYWORD PINTEREST Yang Jarang diketahui Buat Naikin VIEWER | Terbaru 2021"